Panwaslu Kecamatan Sanga Desa Lantik 19 Orang Pengawas Kelurahan dan Desa

Senin 06-02-2023,11:11 WIB
Reporter : Reno
Editor : Reno

BACA JUGA:Pj Bupati Apriyadi Boyong Keluarga di Pusat Jajanan Belum Ada Nama

"PKD adalah ujung tombak dalam pengawasan, sehingga memerlukan energi dalam menjalankan tugas. Untuk itu jaga kesehatan, karena tugas berat menanti rekan-rekan sekalian. Saya ucapkan selamat atas pelantikan rekan-rekan PKD bekerjalah dengan baik sesuai azas Pemilu," ucapnya.

 

Sementara itu Ketua Bawaslu Kabupaten Musi Banyuasin Arsyad SH dalam sambutannya mengatakan agar anggota PKD setelah pelantikan bisa terus belajar mengenai aturan-aturan dalam Pemilu.

BACA JUGA:Dua Tahun BSI, Laba Tumbuh Impresif 40,68% Capai Rp4,26 Triliun

"Pesan saya kepada anggota PKD agar banyak belajar dan membaca terutama mengenai aturan-aturan Pemilu, supaya bisa melakukan pengawasan dengan baik. Agar tercipta Pemilu yang berkeadilan, sesuai dengan jargon kita 'Bersama Rakyat Awasi Pemilu, Bersama Bawaslu Tegakan Keadilan Pemilu'," tutupnya.(ren)

Kategori :