6 Ruas Tol Tol Trans Sumatera di Kebut Pembangunannya, Percepatan Infrastruktur Transportasi di Pulau Sumatera

Sabtu 12-08-2023,06:58 WIB
Editor : Dodi

Sesuai dengan namanya tol ini menghubungkan Kota Palembang menuju ke Indralaya Ibukota Kabupaten Ogan Ilir

BACA JUGA:Dampingi Dubes Australia dan Menteri PUPR, Gubernur Herman Deru Tinjau Lokasi IPAL Sei Selayur

BACA JUGA:Forum Pembina Adat Solid Kawal Pj Bupati Apriyadi Mahmud, Jaga Kondusifitas di Muba

Dalam pengerjaannya, jalan tol Palindra  menggunakan metode Vacuum Consolidation Method (VCM) yang pertama kali diterapkan di Indonesia.

Jalan Tol Palembang Indralaya sepanjang 21,9 km sebagian besar merupakan rawa-rawa.

Selain menjadi tol pertama yang ada di Sumatera Selatan, ternyata Palindra merupakan Tol Trans Sumatera pertama yang diresmikan oleh Presiden Jokowi.

4. Tol Medan Binjai (17 km)

Terhitung pada hari ini 23 Desember 2020 pukul 15.00 WIB sampai dengan 4 Januari 2021 pukul 18.00 WIB, Jalan Tol Medan - Binjai Seksi 1 (Tanjung Mulia - Marelan - Helvetia) dioperasikan secara fungsional.

BACA JUGA:Tidak lama lagi 7 Daerah di Provinsi Sumsel Yang Akan Dijabat Oleh Pj, Berikut Bocoran Nama Pj Yang Diajukan

BACA JUGA:Desa Cinta Damai, Wakili Kecamatan Sungai Lilin Lomba PHBS Tingkat Kabupaten

Jalan Tol Medan - Binjaiterhubung secara langsung dengan Jalan Tol Belawan - Medan - Tanjung Morawa sepanjang (43 Km) dan Jalan Tol Medan – Kualanamu – Tebing Tinggi (61,72 Km) yang keduanya telah beroperasi.

Sebagai informasi, Jalan tol Medan - Binjai yang merupakan bagian dari ruas tol Trans Sumatera sepanjang 16,72 Km terbagi menjadi 3 seksi, yaitu Seksi 1 ruas Tanjung Mulia – Helvetia sepanjang 6,72 Km.

Kemudian Seksi 2 ruas Helvetia – Semayang sepanjang 6,18 Km, dan Seksi 3 ruas Semayang – Binjai sepanjang 4,28 Km yang seluruhnya sudah beroperasi sejak Oktober 2017 lalu.

Jalan Tol Medan -  Binjai akan menjadi pendukung konektivitas roda perekonomian lalu lintas kendaraan umum maupun logistik masyarakat sekitar Sumatera Utara.

Jalan Tol ini juga menjadi salah satu infrastruktur pendukung sebagai aksesibilitas menuju Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangke

BACA JUGA:Meriahkan HUT RI ke-78, Pemkab Muba Gelar Turnamen Tenis Meja

Kategori :