Fakta: Galaxy A05 series dilengkapi dengan baterai besar berkapasitas 5000mAh yang memungkinkan kamu untuk beraktivitas seharian tanpa khawatir lowbatt.
Dan dukungan kemampuan Super-Fast Charging 25W membuat baterai smartphone ini dapat terisi hingga 48% hanya dalam waktu 30 menit, jadi kamu dapat mengisi daya saat bersiap-siap di pagi hari atau saat rehat makan siang.
BACA JUGA:Dampak Pohon Karet Tumbang, Jalinteng Sanga Desa Sempat Terblokir
Ini adalah fitur yang sangat berguna bagi mereka yang memiliki gaya hidup yang sibuk dan membutuhkan perangkat yang selalu siap sedia.
Mitos 5: Hape Samsung pasti mahal
Fakta: Galaxy A05 tersedia dalam berbagai pilihan harga sesuai kebutuhan, mulai dari Rp1.499.000 (4GB/64GB), Rp1.699.000 (4GB/128GB), dan Rp1.899.000 (6GB/128GB).
Untuk Galaxy A05s tersedia pada harga retail Rp2.299.000 (6GB/128GB). Pembelian Galaxy A05 series akan mendapatkan gratis travel adapter 25W senilai Rp 299.000 dan perlindungan Samsung Care+ proteksi layar retak selama 3 bulan.
Selain itu, Samsung juga menawarkan opsi pembelian melalui Samsung Finance+, dengan bonus cashback tambahan Rp 100.000 untuk Galaxy A05 dan Rp 200.000 untuk Galaxy A05s.(*)