Ratusan Warga Terima Bantuan Ayam Kampung dan Pakan Ternak, Dari DPRD Banyuasin

Kamis 23-11-2023,06:18 WIB
Editor : Dodi

"Usahakan bantuan ini bisa diolah kembali menjadi berkembang dengan terus dirawat dan dijaga untuk menghasilkan ayam yang sehat dan berkualitas," ujar Irian kembali.

BACA JUGA:Tahun Depan Mulai Dilelang Tol Getaci Diproyeksikan Hingga ke Jogja

BACA JUGA:Inilah 4 Ruas Tol yang Bakal di Lelang Tahun 2024, Salah Satunya Tol di Pulau Bali

"Bantuan ini bisa dijadikan usaha sampingan untuk menambah penghasilan atau membantu perekonomian serta bisa meningkatkan gizi jika mengkonsumsinya," tambah ketua DPRD.

Irian Setiawan menjelaskan, sebanyak kurang lebih 180 warga Desa Kecamatan Sumber Marga Telang, Kecamatan Muara Telang, dan Kecamatan Banyuasin II mendapatkan bantuan program ketahanan pangan tersebut.

"Diantaranya satu Kartu Keluarga akan mendapatkan 10 ekor ayam kampung. Serta 10 kilogram pakan ternaknya," kata Irian.

Warga penerima bantuan ayam kampung sangat bersyukur atas bantuan yang diberikan oleh DPRD Kabupaten Banyuasin.

BACA JUGA:Gelar Musrenbangdes, Pemdes Srigunung Libatkan Perusahaan Bangun Desa

BACA JUGA:Gelar Musrenbangdes, Pemdes Srigunung Libatkan Perusahaan Bangun Desa

Mereka berharap bantuan ini bisa bermanfaat dan meningkatkan perekonomian mereka.

"Terima kasih banyak kepada DPRD Kabupaten Banyuasin yang telah memberikan bantuan ayam kampung ini. Bantuan ini sangat bermanfaat bagi kami," ujar salah satu warga penerima bantuan. (zai) 

 

 

Kategori :