HP Samsung Anda Sering Nge-Hang, Berikut Cara Mengatasinya

Rabu 21-08-2024,14:56 WIB
Reporter : Opan
Editor : Dodi

Ketika memori penuh, sistem tidak dapat berfungsi dengan baik, sehingga HP sering mengalami macet dan hang.

Ada yang hang sementara dan bisa kembali normal, namun ada juga yang hang dalam waktu lama.

BACA JUGA:Pol PP Angkut Paksa Puluhan Gerobak PKL di Jalan POM IX Palembang

BACA JUGA:Jelang Akhir Bulan Agustus 2024, Harga Sayuran di Pasar Kalangan Sanga Desa Masih Stabil

Cek sisa memori melalui aplikasi Pengaturan. Jika sisa memori sangat sedikit, maka itu bisa jadi penyebabnya.

Hapus foto, video, dan dokumen yang tidak diperlukan atau pindahkan ke memori eksternal.

Anda juga bisa memindahkannya ke perangkat lain yang memiliki kapasitas memori lebih besar. Video adalah jenis dokumen yang sering menghabiskan banyak ruang.

Selain itu, hapus aplikasi yang jarang atau bahkan tidak pernah digunakan.

BACA JUGA:Ada Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2024 di Provinsi Sumsel, Buruan Manfaatkan

BACA JUGA:Realme C63, Smartphone Entry-Level, Harga Murah Spek Dewa

Tanpa disadari, mungkin ada aplikasi yang tidak pernah Anda pakai. Daripada membebani memori internal HP, lebih baik dihapus agar memori lebih legal

3. Mengulang HP  

Langkah selanjutnya untuk mengatasi HP yang mengalami hang adalah dengan melakukan restart.

Apa yang harus dilakukan jika layar HP tidak dapat disentuh? Jangan khawatir, karena reset dapat dilakukan tanpa menyentuh layar. Cukup ikuti langkah-langkah berikut:

BACA JUGA:Maarten Paes Belum Bisa Tanding Saat Melawan Arab Saudi, Ini Kata Erick Thohir

BACA JUGA:Maarten Paes Belum Bisa Tanding Saat Melawan Arab Saudi, Ini Kata Erick Thohir

Kategori :