Semakin Digandrungi, Ini Kelebihan dan Kekurangan Motor Matic Yamaha Aerox 155

Sabtu 14-09-2024,15:30 WIB
Reporter : Opan
Editor : Dodi

Lampu LED ini tidak hanya mengkonsumsi daya lebih sedikit, tetapi juga memberikan cahaya terang dan mudah perawatannya.

6. Dilengkapi Soket Elektronik

Ini adalah salah satu fitur terbaik tidak hanya pada Aerox 155, tetapi juga pada produk sepeda motor matic Yamaha lainnya.

BACA JUGA:Perbaikan Jalan di Jalinteng Sanga Desa Tak Bertahan Lama, Kerusakan Kembali Muncul

BACA JUGA:Dukung Pendidikan, Hj. Lucianty dan H. Syaparuddin Siapkan Program Tingkatkan Honor Guru PAUD

Apalagi saat akan melakukan perjalanan jauh, colokan listrik sangat berguna untuk menghindari kehabisan baterai pada ponsel Anda.

Kekurangan Motor Matic Yamaha Aerox 155

Motor matic Yamaha Aerox 155 mempunyai banyak kelebihan, namun ada juga kekurangan yang perlu diwaspadai. Ini menjadi faktor pembanding untuk menentukan apakah Aerox 155 layak dibeli dengan harga yang diminta. 

Berikut ulasan lengkap mengenai kekurangan sepeda motor matic Yamaha Aerox 155.

BACA JUGA:Tim Gabungan Polres Muba Kunjungi Anak Stunting di Kota Sekayu

BACA JUGA:Begini Cara Menurunkan Kadar Gula Pada Nasi Putih

1. Tangki Bahan Bakar Kecil

Salah satu kekurangan Aerox 155 adalah tangki bahan bakarnya. Kapasitas tangki motor matic ini hanya 4,6 liter.

Tentunya hal ini jadi pertimbangan penting, apalagi jika motor matic ini akan digunakan untuk perjalanan jarak jauh. 

2. Posisi Kursi Belakang Kurang Nyaman

BACA JUGA:Harga Emas Antam Resmi Turun, Ini Rincian Terbarunya

Kategori :