Pj Gubernur Elen Setiadi Berikan Penghargaan Bagi 54 Inovator Se-Sumsel Tahun 2024

Sabtu 23-11-2024,09:13 WIB
Reporter : Reno
Editor : Reno

Selain itu, Alamsyah juga menyebut para pemenang telah melewati berbagai tahapan penilaian yang telah ditentukan.

"Membudayakan inovasi, menciptakan gairah inovasi berkompetisi dalam penilaiannya pun telah dilaksanakan berbagai tahapan penilaian yang dilakukan oleh para juri yang berkompeten di bidangnya," pungkasnya.

BACA JUGA:Kemudahan Tarik Tunai Tanpa Kartu Lewat Brimo, Wati : Sekarang Zaman Sudah Cardless

Turut Hadir Dalam Kesempatan tersebut, Ketua Komisi IV DPRD Sumsel, Muhammad Yansuri, Mewakili Pangdam II Sriwijaya, Pamen Ahli Bidang Ekonomi, Kolonel Inf. Edy Prayitno,  Mewakili Kapolda Sumsel, Kepala Biro Perencanaan dan Anggaran Polda Sumsel, Kombes Pol. Toto Wibowo, Mewakili Kepala Kejaksaan Tinggi Sumsel, Asisten Intelijen, Bambang Panca, Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Sumsel, Mahyuti, dan Walikota/Bupati se Sulsel yang berkesempatan hadir.

 

Adapun 10 kategori pemenang sebagai berikut,

1. Kategori Siswa SLTA Inovatif Tahun 2024.

2. Kategori Mahasiswa Inovatif.

3. Kategori Guru SLTA Inovatif.

4. Kategori Masyarakat Umum Inovatif.

5. Kategori Tenaga Kesehatan Inovatif.

6. Kategori Terinovatif Tayangan One Day One Inovatif.

7. Kategori Dosen Inovatif.

8. Kategori Peneliti Inovatif.

9. Kategori Camat Inovatif.

10. Kategori ASN Pemprov Inovatif

Kategori :