Apdesi Sungai Lilin Gelar Pertemuan Rutin, Camat Ajak Pemdes Sukseskan Vaksin Booster

Apdesi Sungai Lilin Gelar Pertemuan Rutin, Camat Ajak Pemdes Sukseskan Vaksin Booster

SUNGAI LILIN Jumlah warga yang dilakukan vaksin booster di Kecamatan Sungai Lilin masih belum memuaskan Terkait hal itulah pemerintah Kecamatan mengajak pemerintah desa yang ada untuk menghimbau warganya agar melakukan vaksin booster Untuk jumlah warga yang sudah vaksin booster diwilayah kita masih belum sesuai target maka dari itu kepada seluruh Kades untuk mengajak warga kita untuk vaksin booster jelas Camat Sungai Lilin ketika menghadiri kegiatan pertemuan rutin APDESI di Desa Bukit Jaya kemarin Dalam kesempatan itu Camat mengungkapkan dengan semakin banyak nya warga yang sudah booster membuat kecamatan Sungai Lilin semakin aman dari virus Corona Alhamdulillah kondisi kita sekarang semakin landai penderita covid meski begitu kita harus tetap waspada salah satunya adalah dengan meningkatkan jumlah warga yang vaksin booster paparnya Selain masalah vaksin booster pada acara itu Camat menghimbau kepada seluruh Kades agar terus menjaga kekompakan Mari kita bersama sama membangun Sungai Lilin ini agar semakin maju jelasnya Sementara itu Kepala Desa Kades Bukit Jaya sekaligus ketua APDESI Sungai Lilin mengungkapkan pihaknya siap untuk mendukung menyukseskan vaksin booster Kita akan terus mengajak masyarakat agar mereka mau melakukan vaksin paparnya Terkait kegiatan APDESI Kades mengungkapkan bahwa itu acara rutin yang dilaksanakan setiap bulan Insya Allah kedepan kegiatan ini akan dilakukan secara rutin setiap bulan tutupnya deo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: