Muhammad Kece Sudah Jadi Tersangka

Muhammad Kece Sudah Jadi Tersangka


HARIANMUBA COM JAKARTA YouTuber Muhammad Kece telah diamankan oleh Bareskrim Polri di Bali Kini dia telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan penistaan agama Iya sudah tersangka kata Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono saat dikonfirmasi Rabu 25 8 Kabar penangkapan Muhammad Kece sendiri datang dari Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto Sudah ditangkap di Bali ucapnya Kendati demikian Agus belum merinci ihwal penangkapan ini Dia hanya memastikan Muhammad Kece akan dibawa ke Jakarta hari ini untuk menjalani pemeriksaan Hari ini akan dibawa ke Bareskrim Polri jelasnya Sebagaimana diketahui YouTuber Muhammad Kece viral di media sosial setelah ucapan kontroversial hingga menimbulkan berbagai kecaman Muhammad Kece dinilai telah menistakan agama Islam Salah satu yang ia selewengkan adalah ucapan salam Assalamualaikum warrahmatuyesus wabarakatu ucap Muhammad Kece dalam video yang diunggahnya Tak hanya dalam ucapan salam Muhammad Kece juga mengubah beberapa kalimat dalam ajaran Islam yang menyebut nama nabi Muhammad SAW Hal itu diucapkan Muhammad Kece layaknya seorang muslim sedang menyampaikan khutbah Namun beberapa kalimatnya diselewengkan Alhamduyesus hirabbilalamin segala puji dinaikan kehadiran Tuhan Yesus bapak di surga yang layak dipuji dan disembah urai Muhammad Kece sebelum memulai pidatonya sumeks co

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: