Pertanyakan Nasib Kedepan, Puluhan Perwakilan Non ASN Datangi Rumdin Bupati

Pertanyakan Nasib Kedepan, Puluhan Perwakilan Non ASN Datangi Rumdin Bupati

Puluhan pegawai non asn ketika menyampaikan keluhan ke PJ Bupati--

Ia menambahkan, para pegawai Non ASN atau tenaga outsourcing yang tidak masuk kriteria pendataan dari Kemenpan-RB tetap kita perjuangkan dan sepanjang aturan penghapusan belum diterbitkan.

Pj Bupati menjelaskan Pemkab Muba tetap Mempekerjakan kalian dan Pemkab Muba menganggarkan dan membayar gaji pegawai Non ASN yang tidak masuk dalam pendataan khususnya. 

BACA JUGA:Mendadak Pamit Tak Ada Pemasukan, Rizky Billar dan Lesti Akhirnya Resmi Membubarkan Leslar Entertainment

"Untuk tenaga honorer sepanjang belum ada aturan yang jelas dasar hukumnya pemerintah daerah tetap menganggarkan honorarium tenaga honorer baik yang diterima maupun tidak diterima kedalam pendataan non asn pada tahun 2023 jadi tetap semangat dan disiplin dalam Melaksanakan Pekerjaanya dan bekerjalah seperti biasanya," tandasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: