Siap-siap, Prediksi BMKG Hari Ini Musi Banyuasin di Guyur Hujan

Siap-siap, Prediksi BMKG Hari Ini Musi Banyuasin di Guyur Hujan

Hujan Lebat-pixabay.com---

PALEMBANG,HARIANMUBA.COM,- Beberapa daerah di Sumsel termasuk Kabupaten Musi Banyuasin Sabtu 31 Desember akan terjadi hujan.

Hal ini berdasarkan prediksi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

Potensi hujan dengan intensitas sedang-lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang berdurasi singkat pada siang-malam hari. 

Selain itu sumsel prakiraan cuaca tersebut berlaku juga untuk beberapa wilayah lain di Sumsel.

BACA JUGA:KH Anwar Zahid Bakal Hadir di Desa Mulyo Rejo, Sungai Lilin Musi Banyuasin

BACA JUGA:Ampuh Turunkan Gula Darah, Ini Caranya

Mulai dari Palembang, Ogan Ilir, OKI, Prabumulih, Muara Enim, PALI, Lahat, Pagaralam, OKU, OKU Timur, OKU Selatan, Banyuasin, Lubuklinggau, Empat Lawang dan Musirawas.

Prakiraan Cuaca,  Sabtu 31 Desember 2022.

 

1. Palembang

 

Pagi               : Cerah Berawan

Siang             : Hujan Ringan

Malam            : Hujan Ringan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: