3 Pelatih Asal Korea Akan Adu 'Kecerdasan' di Semifinal AFF

3 Pelatih Asal Korea Akan Adu 'Kecerdasan' di Semifinal AFF

Tiga pelatih asal Korea yang akan bersaing di Semifinal piala AFF 2022----

HARIANMUBA.COM,- Piala AFF 2022 saat ini sudah memasuki tahap semifinal, empat kontestan masing-masing sudah memiliki tempat.

Keempat konstestan disemifinal piala AFF tahun 2022 ini adalah Timnas Indonesia yang akan menghadapi Vietnam, sementara Malaysia akan meladeni perlawanan Thailand.

Laga semifinal kali ini juga menjadi ajang adu 'kecerdasan' pelatih asal korea

Ya, dari keseluruhan kontestan 3 diantaranya ditangani pelatih berasal dari Negeri Ginseng.

BACA JUGA:Ronaldo Bergabung klub Al-Nassr FC, Ini Besaran Penghasilanya Per Detik

BACA JUGA:6 Januari, Indonesia Jamu Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta

Ketiga timnas tersebut adalah Vietnam, Malaysia dan Timnas Indonesia 

Indonesia ditangani Shin Tae Yong, Vietnam dipimpin Park Hang Seo, sedangkan Malaysia ditukangi Kim Pan Gon.

Jika melihat rekam jejak dari para pelatih tersebut nama Kim Pan Gon merupakan baru.

Ya karena Dia ditunjuk menakhodai Timnas Malaysia pada 2022 lalu.

BACA JUGA:Pemkab Muba Segera Persiapkan Sarana dan Prasaranana Gedung Operasional UKK Imigrasi

BACA JUGA:Tikungan Pangeran Masih Rawan Kecelakaan

Sementara itu, Park Hang Seo menjadi sosok yang paling berpengalaman.

Pelatih 65 tahun itu sudah melatih Timnas Vietnam sejak 2017. Hang Seo, bahkan telah mempersembahkan satu gelar Piala AFF untuk The Golden Star pada edisi 2018.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: