Muba Jadi 3 Kabupaten? Ini Kecamatan yang Pernah Diusulkan Jadi Daerah Otonomi Baru

Muba Jadi 3 Kabupaten? Ini Kecamatan yang Pernah Diusulkan Jadi Daerah Otonomi Baru

Beberapa logo usulan DOB--

 

Pemekaran Muba Barat ini di gagas oleh beberapa tokoh masyarakat dari Kecamatan Babat Toman, Sanga Desa, dan Lawang Wetan.

BACA JUGA:Heboh, Ramai - ramai Warga Pungut Uang Miliaran Rupiah di Jalan

 

2. Kabupaten Musi Ilir

Pada medio tahun 2016 para penggagas Kabupaten Muba Barat kembali muncul dengan usulan pemekaran dengan format baru.

 

Masih dengan wilayah Kecamatan Babat Toman, Sanga Desa, Batang Hari Leko, Plakat Tinggi, dan Lawang Wetan, semula nama daerah pemekaran adalah Muba Barat lalu berubah menjadi Musi Ilir.

 

Kabupaten Musi Ilir ini mengambil semboyan 'Rembak Adek-Badek' dengan logo perisai berwarna orange dan gambar pompa angguk yang dikelilingi gambar padi dan kapas.

BACA JUGA:Ganjar Pranowo – Erick Thohir Paslon Presiden dan Wakil Presiden Favorit? Berikut Hasil Survei The Matchmaker

 

3. Kabupaten Musi Ilir Utara

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: