Mengagumkan, Tol di Sumsel Ini Kantongi Rekor Muri

Mengagumkan, Tol di Sumsel Ini Kantongi Rekor Muri

Ruas tol kayuagung--

Meski akan disalip oleh Tol Pekan Baru-Padang yang memiliki panjang 254 km, dan Tol Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap sepanjang 206 km.

Namun, kedua tol tersebut hingga kini belum rampung dan belum bisa dioperasikan.

BACA JUGA:Kecamatan Sungai Lilin Musi Banyuasin Hanya 2 Desa Terdampak Tol Betung - Jambi, Tapi Salah Satunya Jalur Exit

BACA JUGA:Diduga Epilepsinya Kambuh, Bocah 12 Tahun di Lubuklinggau Ditemukan Tewas Terjatuh Dalam Sumur

Artinya, Sumatera Selatan tetap menjadi provinsi memegang predikat insfrastruktur jalan tol terpanjang dengan durasi pembangunan tercepat di Indonesia.

Sementara, ruas Tol Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung terbagi menjadi dua seksi, yaitu Seksi I ruas Terbanggi Besar – Pematang Panggang sepanjang 112 km.

Sedangkan, pada Seksi II ruas Pematang Panggang – Kayu Agung sepanjang 77 Km, pembangunannya dilakukan oleh PT. Hutama Karya sepanjang 77,17 km dan sisanya merupakan dukungan dari Waskita Sriwijaya Tol sepanjang 2,4 km yang merupakan jalan akses.

Selanjutnya, Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung merupakan Jalan Tol lanjutan ruas Bakauheni - Terbanggi Besar sepanjang 141 Km yang sudah beroperasi penuh sejak Maret 2019 lalu.

BACA JUGA:8 Destinasi Wisata Alam Indah di Kabupaten OKI, Anda Bisa Snorkling Hingga Lihat Gajah

BACA JUGA:Ingat, Mulai Hari Ini Hingga 15 Februari 2023 Lampu Merah Macan Lindungan di Tutup, Inilah Jalan Alternatifnya

Konstruksi ruas Terbanggi Besar - Pematang Panggang - Kayu Agung telah dikerjakan sejak pertengahan 2017 dengan biaya investasi sebesar Rp 21,95 triliun.(*) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: