Beberapa Nama Bakal Calon Gubernur Sumsel Mulai Mencuat, Siapa Saja Mereka?

Beberapa Nama Bakal Calon Gubernur Sumsel Mulai Mencuat, Siapa Saja Mereka?

Bakal calon gubernur Sumsel --Sumeks.co

 

Kakak kandung dari Helmy Yahya ini juga seorang pembawa acara di stasiun televisi. Sebelum menjadi politikus dan anggota parlemen, Tantowi dikenal sebagai pembawa acara serta ikon musik country di Indonesia.

 

5. Heri Amalindo

 

Heri Amalindo pernah menjabat sebagai Penjabat Bupati Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) periode 2013-2015. Setelah masa jabatannya habis sebagai penjabat bupati, ia digantikan oleh Drs. H. Apriyadi, M.Si.

 

Kemudian, Heri Amalindo kembali menjabat sebagai Bupati PALI pada 18 Juni 2021 hingga sekarang. Heri Amalindo juga menjabat sebagai Ketua ICMI Orwil Sumatera Selatan.

BACA JUGA:3 OPD Raih Penghargaan Statistik Sektoral Award

Beberapa waktu lalu, di tengah kunjungannya ke Lubuklinggau, bertemu tokoh masyarakat dan pemuda Lubuklinggau, Musi Rawas Dan Muratara, Heri Amalindo menyampaikan kesiapannya untuk maju dalam pemilihan Gubernur Sumatera Selatan 2024 untuk menghadapi petahana Herman Deru.

 

6. Ishak Mekki

 

Mantan Wakil Gubernur Sumatera Selatan periode 2013-2018 H Ishak Mekki memastikan akan kembali maju pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) pada tahun 2024.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: