Emas Dunia Naik Tajam, Sentuh Harga Tertinggi Dalam Sejarah

--
HARIANMUBA.COM - Emas Dunia Naik Tajam, Sentuh Harga Tertinggi Dalam Sejarah.
Sejak Kamis kemarin, harga emas terus menguat hingga mencetak rekor tertinggi.
Selain disebabkan oleh aksi Federal Reserve (The Fed) menaikkan suku bunganya, juga dipicunya adanya serangan istana putin.
Harga emas di pasar spot dunia tercatat naik 1,13 persen. Menembus level US 2.039,01 Dollar per ons.
BACA JUGA:Ada 7 Desa di Bayung Lencir Musi Banyuasin Terdampak Tol, Ini Desanya
Di Comex New York harga emas berjangka merangkak naik ke level US 2.037 Dollar. Atau logam kuning yang bikin silau itu terdapat kenaikan 0,7 persen.
Kemudikan jika merujuk pada perdagangan rekor tertinggi pada Agustus 2023. Bank Sentral Amerika Serikat itu telah menaikkan 10x suku bunga dalam satu terakhir.
Selain itu, beberapa broker emas menilai, jika melambungnya harga emas, juga terpicu serangan drone ke Kremlin Istana Presiden Rusia Vladimir Putin.
Rekor tertinggi harga emas pun berpengaruh dengan harga emas di pasar lokal.
BACA JUGA:INFO TERBARU, Prakiraan Cuaca Provinsi Sumsel Jumat 5 Mei 2023
BACA JUGA:Pengurus PDBI Muba Resmi Dilantik, Pj Bupati Minta Pengurus Tingkatkan Pembinaan Atlet
Pecah rekornya harga emas di pasar spot dunia, mengekor ke pasar lokal. Di Palembang, Harga emas 24 karat Antam atau batangan beranjak naik dan masih tinggi pada pekan pertama bulan Mei 2023, tepatnya pada hari ini Jumat 5 Mei 2023.
Tentu, hal ini menjadi kesempatan bagi siapa saja yang ingin menjual emas batangan untuk mendapat keuntungan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: