Penasaran, Ternyata Ini Asal Muasal Nama Desa Kasmaran, Musi Banyuasin

Penasaran, Ternyata Ini Asal Muasal Nama Desa Kasmaran, Musi Banyuasin

Batas desa Kasmaran--

HARIANMUBA.COM,- Penasaran, Ternyata Ini Asal Muasal Nama Desa Kasmaran, Musi Banyuasin

Desa Kasmaran Kecamatan Babat Toman, merupakan salah satu Desa di Kabupaten Musi Banyuasin. 

Kasmaran ini merupakan salah satu desa tertua diwilayah Muba.

Jika dilihat dari sejarah tidak diketahui secara pasti kapan berdirinya desa yang berada dibantaran Sungai Musi ini.

BACA JUGA:Silaturahmi Tetap Terjaga, Pelayanan Dinkominfo Muba Kian Maksimal

BACA JUGA:Diduga Korsleting Listrik, Satu Rumah dan Mobil di Ulak Paceh Hangus Terbakar

Dikutip dari berbagai Sumber silsilah kepemimpinan Desa Kasmaran sudah ada sejak zaman depati.

Pertama Depati Kurus, kemudian Depati Kapidah (Amrullah), Pangeran Temenggung (Aminajar), selanjutnya Karya Hasan.

Berikutnya Karya Yakub, Karya Ancis, semua kepemimpinan ini tidak diketaui periode menjabatnya.

Baru kemudian Karya Ishak Harom diketahui kepemimpinan nya tahun 1961 hingga 1969.

BACA JUGA:Pj Ketua TP PKK Muba Aktif Jalin Pertemuan Forsikada Sumsel

BACA JUGA:Alami Pergerakan, Berikut Harga Harga Terbaru Emas Antam di Pegadaian Selasa 4 Juli 2023

Beliau juga sekaligus diangkat menjadi Pesirah marga Lawang Wetan.

Selanjutnya Desa Kasmaran dipimpin Karya Anuar tahun 1969 hingga 1977.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: