Muncul Usulan DOB Jambi Barat, Berikut Wilayahnya

Muncul Usulan DOB Jambi Barat, Berikut Wilayahnya

Peta provinsi Jambi--

HARIANMUBA.COM,- Muncul Usulan DOB Jambi Barat, Berikut Wilayah Yang Masuk.

Provinsi Jambi salah satu wilayah yang cukup luas.

Untuk saat ini Provinsi Jambi terdiri dari 9 kabupaten dan 2 kota, dengan luas wilayah 49.027 kilometer persegi.

Data Badan Pusat Statistik atau BPS tahun 2019 yang lalu jumlah penduduk Provinsi Jambi 3.56 juta jiwa.

BACA JUGA:Ada Perubahan Harga BBM Non Subsidi Sejak Awal Agustus, Berikut Daftar Harga di Indonesia

BACA JUGA:Bareskrim Polri Tetapkan Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Jadi Tersangka, Ini Kasusnya

Nah, mengingat luasnya wilayah yang ada membuat muncul untuk pemekeran di Provinsi Jambi.

Adalah Forum Jambi Barat (FJB) usulkan pembentukan daerah otonomi baru.

Sesuai dengan nama forum, Provinsi yang diusulkan tersebut bernama Jambi Barat.

Selain alasan karena wilayah Jambi yang luas, penambahan provinsi baru tentu bisa menambah alokasi anggaran dari Pemerintah Pusat untuk pemerataan pembangunan.

BACA JUGA:Pedagang Bendera Mulai Bermunculan di Kota Sekayu

BACA JUGA:Bawaslu Umumkan Hasil Tes Kesehatan dan Wawancara, Inilah 10 Nama Calon Anggota Bawaslu Muba

Forum Jambi Barat atau FJB sendiri diisi tokoh masyarakat, diantaranya Ramli Thaha, Syamsurizal, Hamdan, Saiful Riswandi, Sri Hartati, serta tokoh lainnya.

‘’Makanya kita rekomendasikan pembentukan Provinsi Jambi Barat pemekaran Provinsi Jambi,” terang Sri Hartati dikutip dari Palpos.id.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: