Menyusuri Tol Indralaya - Prabumulih, Menikmati Pemandangan Danau Hingga Kebun Nanas
Tol Indralaya Prabumulih--
HARIANMUBA.COM,- Menyusuri Tol Indralaya - Prabumulih, Menikmati Pemandangan Danau Hingga Kebun Nanas
Tol Indralaya - Prabumulih sudah beberapa hari ini beroperasi penuh.
Jalan tol trans sumatera ini menghubungkan Kota Palembang hingga ke Prabumulih.
Harianmuba.com menyusuri langsung kondisi jalan tol ini.
BACA JUGA:Jika Tol Penghubung Palembang - Jambi Rampung, Bisa Mengantarkan ke Batam Via Darat
BACA JUGA:Mulai 1 September 2023 Harga BBM Mengalami Kenaikan, Berikut Daftar Harga BBM SPBU di Indonesia
Mengawali perjalanan dari Palembang, masuk melalui jalur tol Palembang Indralaya.
Pengendara tetap membawa kartu uang elektronik (e-Money) untuk tapping di Gardu Tol Palembang Indralaya.
Kemudian menyusuri jalan tol Indralaya Prabumulih, terlihat dibeberapa titik dipinggir jalan tol ini bekas kebakaran lahan.
Setelah menempuh perjalanan kurang lebih 20 menit akan disambut tol ruas Indralaya Prabumulih.
BACA JUGA:Wajar Panas, 4 Daerah di Sumatera Selatan Ini Ternyata...
BACA JUGA:Tak Pernah Disiram, Warga yang Melintas di Jalan Desa Macang Sakti – SP Mangun Jaya 'Mandi DeBu'
Tol ini masih sangat mulus, perjalanan dengan kecepatan maksimal yang ditentukan yakni 100 KM per jam masih sangat nyaman.
Pertama kali masuk ruas tol Indralaya Prabumilih akan disambut dengan danau disebelah kiri jalan tol dari arah Indralaya menuju ke Prabumulih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: