Usulan Pembangunan Tol Lampung - Bengkulu Via Krui, Ini Jadwal Pembangunannya
Ilustrasi tol--
Bupati juga mengajak seluruh pihak terkait dan stake holder yang ada untuk mendukung pelaksanaan pembangunan Jalan Tol Trans Sumatra via Krui itu dengan membantu segala persiapan yang dibutuhkan.
Diketahui rencana Trase pembangunan Jalan Tol Trans Sumatra wilayah Barat terdiri dari 2 segmen.
BACA JUGA:Permintaan Tinggi, Harga Pasir Ikut Meningkat
BACA JUGA:Inilah Peta Tol Cirebon - Kuningan, Kemungkinan Wilayah yang Dilewati
Yang pertama Trase dari Exit Tol Tanjung Bintang melewati wilayah Pesisir Selatan Lampung, meliputi Teluk Betung-Hanura-Padang Cermin-Napal-Putihdoh-Kuripan-Kota Agung.
Sementara untuk rencana pembangunan jalan Tol segmen kedua dari Exit Tol Natar melewati wilayah Tengah Lampung meliputi Gedong Tataan-Pringsewu-Rantau Tijang-Kota Agung dan menjadi satu jalur untuk menuju ruas jalan tol yang melintasi Krui-Batas Provinsi Lampung/Bengkulu yang mana pada exit tol pada ruas yang melintasi Krui berada diantara Biha dan Krui.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: