Hindari Buah Buahan Ini saat Asam Lambung Naik

Hindari Buah Buahan Ini saat Asam Lambung Naik

Ilustrasi--

HARIANMUBA.COM - Ini daftar buah buahan yang bisa menaikkan asam lambung

Saat mengalami masalah asam lambung yang naik, penting bagimu untuk memperhatikan pola makan dan memilih makanan dengan bijak untuk mencegah gejala yang tidak nyaman seperti nyeri dada, mulas, dan gangguan pencernaan lainnya.

Selain makanan yang pedas dan minuman berkafein tinggi, ternyata beberapa jenis buah kurang baik untuk penderita asam lambung.

Berikut buah buahan yang harus dihindari saat asam lambung naik :

BACA JUGA:Baru! Cara Membuat Stiker WA Foto Sendiri Tanpa Aplikasi

BACA JUGA:Tokoh Masyarakat dan Pemilik Usaha Wisata di Muba Dukung Penggabungan Kemenpora dan Kemenkraf

1. Buah Nanas

Buah nanas yang mengandung enzim bromelain juga dapat meningkatkan produksi asam lambung dan memperburuk gejalanya.

 Bromelain juga dapat memperlambat proses pencernaan dan menyebabkan gas dan kembung sehingga dapat berujung pada tekanan terhadap lambung dan akhirnya memicu refluk.

2. Buah Beri yang Asam

BACA JUGA:10 Makanan yang Ampuh Mengatasi Stres dengan Cepat

BACA JUGA:Daftar 50 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi SIR 2024

Beberapa buah beri seperti stroberi, cranberry, dan blueberry mengandung tingkat keasaman yang tinggi, yang dapat merangsang produksi asam lambung.

 Konsumsi buah beri yang berlebihan atau dalam bentuk jus dapat memperparah gejala asam lambung seperti mulas dan rasa terbakar di dada.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: