Ini Prediksi Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Pemain Timnas Indonesia--
BACA JUGA:Kunjungi Keluang, Pj Ketua TP PKK Muba Adakan Pembinaan Profil Kelompok Dasawisma
Dengan demikian, calon lawan Indonesia berasal dari tim-tim yang berada di pot 1 hingga pot 5.
Drawing ini akan menjadi momen penting bagi Indonesia untuk mengetahui lawan-lawannya dalam perjuangan menuju putaran final Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong (STY), pelatih pertama yang membawa timnas Indonesia ke Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pun angkat bicara.
“Berkat kerja keras pemain di lapangan, kami bisa mencetak sejarah baru dan akhirnya lolos ke ronde 3 kualifikasi Piala Dunia," katanya.
BACA JUGA:Ini Bacaan Sholawat Nabi yang Bisa Dilantunkan di Bulan Dzulhijjah
BACA JUGA:Petani Kopi Sumsel Auto Senyum, Harga Jual Melejit Hingga Rp 70 Ribu Perkilo
Dia menambahkan, akan mempersiapkan timnas agar semakin baik dan berusaha semaksimal mungkin.
STY sadar tantangan yang akan dihadapi timnas Indonesia dalam ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 tidak mudah.
Terlebih lagi, timnas Indonesia saat ini masih bercokol di peringkat ke-134 FIFA.
“Pasti lawan lebih baik. Bisa dibilang kami adalah tim paling lemah dari tim-tim yang sudah lolos ke ronde ketiga,” tukas STY.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: