Tol Bayung Lencir Tempino Segera Beroperasi, Sudah Dilakukan Uji Laik Fungsi

Tol Bayung Lencir Tempino Segera Beroperasi, Sudah Dilakukan Uji Laik Fungsi

Pintu Tol Bayung Lencir Jambi--

Sehingga Jalan Tol ini dapat dioperasikan sesuai masa pengoperasiannya.

Jalan Tol Bayung Lencir - Tempino merupakan bagian dari Seksi 3 Jalan Tol Betung - Tempino - Jambi yang merupakan bagian dari Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).

BACA JUGA:Dinding Tembok Lembap dan Mengelupas, Begini Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Kasus Situs CLSK, Kapolres Muba Peringatkan Warga Agar Tidak Tergiur Investasi Bodong

Dengan panjang keseluruhan yakni 169,9 km, kemudian nantinya akan terhubung dengan Jalan Tol Palembang - Betung yang saat ini sedang dalam tahap penyelesaian konstruksi.

Jalan Tol ini dibangun secara bertahap dan dibagi menjadi 4 seksi meliputi Seksi Betung-Tungkal Jaya (62,38 km) yang saat ini masih dalam tahap konstruksi dengan progres 2,46%.

Tungkal Jaya-Bayung Lencir (55,76 km) saat ini belum di mulai konstruksinya.

Bayung Lencir-Tempino (34,09 km) yang sudah ULF, dan Tempino-Sp. Ness (18,49 km) saat ini masih dalam tahap konstruksi dengan progres 13,40%.

BACA JUGA:Pj Bupati H Sandi Fahlepi Resmikan Operasional UTD PMI Kabupaten Muba

BACA JUGA:Tidak Hanya Rokok, Makanan Ini Disebut Juga Bisa Meningkatkan Risiko Kena Kanker Paru

Pembangunan Jalan Tol Bayung Lencir – Tempino merupakan upaya besar Pemerintah untuk meningkatkan konektivitas khususnya di Pulau Sumatera.

Sehingga dapat memangkas waktu perjalanan dari yang sebelumnya 2 jam lewat jalan arteri hanya menjadi 30 menit saja lewat tol ini. 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: