Bupati Muba Tinjau Lokasi Banjir di Kecamatan Sanga Desa

Bupati Muba Tinjau Lokasi Banjir di Kecamatan Sanga Desa--
Salah satu warga Desa Keban II, Jabar, menyampaikan terima kasih atas kepedulian Bupati Muba. Ia berharap air cepat surut agar mereka dapat kembali beraktivitas seperti biasa.
Turut hadir dalam kunjungan tersebut adalah Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Muba Herryandi Sinulingga Kepala Dinas Sosial Muba, Ardiansyah Kepala BPBD Pathi Riduan Muba, serta perwakilan TNI dan Polri
BACA JUGA:Usai Penahanan Paksa Dirut PT SMB di Rutan Pakjo, Kejari Muba Umumkan Bakal Ada Tersangka Baru
BACA JUGA:Bupati Muba H. Toha Gandeng BNN untuk Wujudkan Kabupaten Bebas Narkoba
Jumlah warga terdampak di Kecamatan Sanga Desa adalah sebagai berikut:
- Air Balui: 234 KK
- Panai: 75 KK
- Nganti: 107 KK
- Jud 1: 115 KK
- Jud 2: 168 KK
- Pengage: 115 KK
- Ngunang: 132 KK
- Ngulak 3: 200 KK
- Ngulak 1: 230 KK
- Ngulak 2: 35 KK
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: