Segera Siapkan Berkasmu, Pendaftaran CPNS 2023 Dibuka Bulan Juni, Berikut Syarat dan Cara Daftarnya

Sabtu 14-01-2023,21:05 WIB
Reporter : Reno
Editor : Erwin

 

Sama dengan pendaftaran tahun sebelumnya, pendaftaran CPNS 2023 hanya dilakukan melalui laman resmi yaitu sscasn.bkn.go.id.

1. Kunjungi laman resmi sscasn.bkn.go.id. 

 

2. Kemudian Klik Registrasi

 

3. Lalu masukkan data pribadi, seperti:

 

- NIK (Nomor Induk Kependudukan)

 

- Nomor KK (Kartu Keluarga)

 

- Nama lengkap sesuai KTP 

 

- Tempat tanggal lahir sesuai KTP 

 

Kategori :