Mengenai Tatto, Eda juga mengatakan untuk suku Makyan seperti dirinya polos tak ada tatto sedikit pun.
“Mungkin dia ada turunan raja, pakai tatto. Tapi bagi mereka yang bukan ada keturunan itu, mungkin baginya sangat bermakna. Bagi saya itu hanya hiasan saja,” jelasnya. (*)