PO Mahendra Transport Indonesia, Bus Pendatang Baru Paling Banyak Diburu Mania

Sabtu 01-07-2023,19:47 WIB
Editor : Dodi

Adapun untuk jalur 2 memiliki rute yang sama dengan jalur 1 dengan lintasan Cikokol-Poris-Kebun Besar-Kalideres-Ring Road-Jembatan Gantung-Pesakih-Grogol.

BACA JUGA:Rumah Warga di Kebumen Rusak, Dampak Guncangan Gempa Bantul 6.4 Magnitudo

BACA JUGA:Kapolda Maluku Batalkan Kenaikan Pangkat Tiga Polisi Ini, Berikut Penyebabnya

"Untuk tahap awal tiket hanya bisa dibeli secara offline melalui jaringan agen PO MTI," jelasnya.

Untuk harga tiketnya, Rian Mahendra membanderol di angka Rp 150 ribu per kursi.

"Untuk fasilitas, kelas patas AC kapasitas 38 - 40 penumpang dan dilengkapi toilet," pungkasnya.

 

 

Kategori :