
"Warga dari Paldas sendiri ada yang luka," ungkapnya.
BACA JUGA:Gubernur Herman Deru Ajak Warga Aktif Kawal Program Subsidi Tepat LPG 3 Kg
BACA JUGA:Dari Lampung ke Aceh Saat Ini Sudah Bisa Melintasi Tol Trans Sumatera, Berikut Rute Tolnya
Video kericuhan itu sendiri viral di media sosial, terlihat ada beberapa kendaraan operasional terbakar.
Syaiful, Camat Rantau Bayur ketika dikonfirmasi membenarkan adanya kejadian itu.
"Kita dari Pemerintah kecamatan sendiri bersama instansi terkait telah berupaya mengatasi hal itu," katanya.
Untuk perkembangan lebih lanjut, Syaiful belum mendapatkan informasi.
BACA JUGA:Tol Binjai - Pangkalan Brandan Akhir Tahun Selesai, Tingkatkan Konektivitas Medan - Aceh
"Tapi infonya sudah kondusif, pihak kepolisian sudah standby di lokasi, " jelasnya.(qda)