Untuk menuju ke tol Prabumulih Indralaya hingga ke Palembang, Sarwoto mengungkapkan mereka menuju ke Martapura.
BACA JUGA:Kurangi Debu, Jembatan Muara Rawas Rutin Disiram Air
BACA JUGA:Tol Padang Sicincin, Ditargetkan Bisa Dibuka Fungsional Saat Lebaran 2024
"Kemudian lanjut ke Baturaja menyusuri jalan ke Prabumulih lalu masuk ke tol," jelasnya.
Dengan kehadiran tol ini diharapkan dapat membantu meningkatkan ekonomi warga didaerah Belitang
"Mudah-mudahan dengan adanya tol ini setidaknya bisa membawa berkah bagi kami disini," tutupnya.
Sementara itu Tol Simpang Indralaya-Prabumulih ini tentu juga akan memangkas jarak tempuh dari Palembang menuju OKU Raya (OKU, OKU Timur, OKU Selatan).
BACA JUGA:Pj Bupati Ikut Bekarang, Salah Satu Tradisi Masyarakat Muba
Dikutip dari HARIANOKUS.COM yang melansir dari situs milik Travel Baturaja Prabumulih mendapat jarak dari Baturaja, Ogan Komering Ulu ke Prabumulih yang kurang lebih mencapai 110 kilometer, biasanya dapat ditempuh selama 2 Jam 24 Menit perjalanan.
Tentu saja waktu tempuh 2 Jam 24 Menit merupakan waktu perkiraan ketika kondisi jalan lancar tanpa hambatan.
Penambahan waktu perjalanan dapat terjadi apabila kondisi perjalanan terjadi Macet, kecelakaan, ataupun kejadian tak terduga lainnya.
Prabumulih yang hanya memakan waktu 1 jam, hal ini membuat jarak tempuh dari Palembang ke OKU Raya atau sebaliknya bisa tembus selama 3 jam 36 menit perjalanan.
BACA JUGA:Persiapan Sambut Pemilu, Polsek Lalan Gelar Pelatihan Linmas
BACA JUGA:Ada 27 Desa di Muba Terdampak Tol Betung - Jambi, Berikut Data Lokasi Rest Area dan Exit Tolnya
Rinciannya Tol Palembang-Indralaya 12 menit, Tol Indralaya-Prabumulih 45 menit, Prabumulih-OKU Raya 2 Jam 24 Menit.