HARIANMUBA.COM,- Mirip Dengan Padang, Tol Lubuk Linggau - Bengkulu Juga Ada Terowongan, Disini Lokasinya.
Pembangunan jalur tol Palembang Bengkulu akan kembali dilanjutkan oleh pemerintah.
Apalagi Hutama Karya selaku pengembang tol sudah mendapat penyertaan modal negara (PMN).
Salah satun ruas tol trans sumatera di Bengkulu adalah tol Lubuk Linggau - Curup - Bengkulu.
BACA JUGA:Lapas Sekayu Mendadak Gelar Tes Urine, Ini Hasilnya
BACA JUGA:Membanggakan, Siswa SDN 10 Sekayu Raih Medali Perak di Ajang O2SN Tingkat Nasional
Jalan Tol Lubuk Linggau - Curup - Bengkulu ini total panjangnya nanti sekitar 95,8 Km.
Pembangunan jalan Tol Lubuklinggau - Bengkulu terbagi menjadi 3 seksi.
Seksi 1 Tol Lubuklinggau – Kepahiang sepanjang 54,5 Km saat dalam tahap persiapan.
Seksi 2 Tol Kepahiang - Taba Penanjung sepanjang 23,7 Km juga dalam tahap persiapan.
BACA JUGA:Muba Salah Satu Daerah Penerima Dana Bagi Hasil Sawit, Ini Besaran Jumlahnya
BACA JUGA:Jika Tol Sudah Berfungsi, Waktu Tempuh Probolinggo - Besuki Makin Cepat, Hanya 30 Menit
Sedangkan Seksi 3 Taba Penanjung – Bengkulu sepanjang 17, 6 Km telah beroperasi dan diresmikan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Namun karena dari Lubuk Linggau menuju ke Bengkulu melewati bukit barisan pembangunan jalan tol ini hampir mirip dengan tol di Padang Sumatera Barat.
Rencananya akan ada dua titik terowongan di bangun terowongan.