Sukses Program Stunting di Muba, Berat Badan Anira Naik Hingga Lima Kilogram

Kamis 16-11-2023,14:34 WIB
Editor : Dodi

"Untuk yang anak stunting dari keluarga mampu kita lakukan pendampingan kepada keluarganya, sementara anak stunting yang berasal dari keluarga tidak mampu saat ini kita distribusi makanan bergizi setiap harinya yang diantar langsung ke rumah masing-masing," jelasnya. 

Kandidat Doktor Universitas Sriwijaya ini menerangkan, peran Kepala Desa sangat penting dalam penanganan serta pencegahan stunting, oleh sebab itu akan terus dibekali ilmu pengetahuan dan bimbingan lainnya. 

BACA JUGA:Gelar Rapat Persiapan Grand opening Kantor UKK Imigrasi

BACA JUGA:Tol Trans Sumatera Dari Medan Sudah Menyentuh Wilayah Aceh, Perjalanan Semakin Cepat

"Terlebih melalui dana desa itu kita alokasikan 20 persen untuk penanganan dan pencegahan stunting di Muba, peran Kades sangat sentral dalam kaitan ini," ujarnya.

Kategori :