Jelang Konferprov, Belum Ada Calon Ketua PWI Ambil Formulir

Selasa 12-12-2023,12:50 WIB
Editor : Dodi

"Informasinya hari ini Wiwik (Dwitri Kartini) akan mengambil formulir," ujarnya.

BACA JUGA:Membanggakan, Desa Gajah Mati Terima Penghargaan Juara 3 Lomba PHBS Tingkat Kabupaten

BACA JUGA:Gunakan Dana Desa, Pemdes Bumi Kencana Bangun 3 Unit Sumur Bor dan Juga Turap Jembatan

Dia mengimbau kepada calon ketua PWI Sumsel untuk mengambil terlebih dahulu formulir pendaftaran.

Setelah itu baru menyiapkan dan melengkapi berkas. Sesuai jadwal, panitia memberikan waktu kepada calon ketua untuk memperbaiki berkas pada 20-25 Desember 2023.

"Itu saran kita sebagai panitia," imbuhnya. 

Dia menjelaskan bahwa anggota PWI Sumsel yang tercatat dan memiliki hak suara jumlahnya mencapai 400 orang. Jumlah tersebut adalah anggota yang memiliki hak untuk memilih.

BACA JUGA:Mau Liburan Dimomen Natal dan Tahun Baru, 5 Tol Trans Sumatera Ini Masih Beroperasi Gratis

BACA JUGA:Tim Voli Putra Putri Srigunung Unjuk Gigi, Raih Juara 1 di Dua Ajang Berbeda

"Saat pemilihan nanti, mereka punya hak suara," pungkasnya. 

 

 

 

 

Kategori :