Cegah Risiko Batu Ginjal dengan Buah Rambutan

Sabtu 20-04-2024,17:24 WIB
Reporter : Opan
Editor : Dodi

Tak kalah dengan susu, ternyata buah rambutan juga memiliki kandungan yang sangat mampu untuk menyehatkan tulang. Bila sering mengonsumsi buah rambutan maka dapat menguatkan tulang dan mencegah osteporosis.

Buah rambutan juga mengandung zat fosfor dan potasium, yang sangat berperan penting untuk kesehatan tulang.

5. Mendukung Kesehatan Jantung

BACA JUGA:Peringkat Negara dengan Jumlah Penduduk Terbanyak di Dunia, Indonesia Urutan Berapa?

BACA JUGA:Bukan Sekedar Bumbu Masak, Inilah 7 Manfaat Daun Salam untuk Kesehatan

Buah rambutan juga dipercaya mampu untuk menjaga kesehatan jantung dan pembuluh darah, karena buah rambutan mengandung vitamin C yang cukup tinggi.

Sehingga seseorang akan dapat terhindar dari penyakit jantung akibat rusaknya dinding pembuluh darah.

Vitamin C sangat berperan untuk memperbaiki dinding pembuluh darah dan dapat menurunkan risiko penyakit serangan jantung.

Seperti banyak pada buah lainnya, buah rambutan juga memiliki nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan jantung.

BACA JUGA:Belum Bisa Dipastikan Kebenarannya, Kades Cinta Damai Ungkap Kabar Terbaru Terkait Munculnya Beruang Liar

BACA JUGA:Usai Lebaran, Emak-Emak di Sanga Desa Dibuat Pusing Harga Ayam Masih Tinggi

Buah rambutan mengandung potasium untuk menurunkan tekanan darah dan juga kolesterol.

Selain itu, kandungan vitamin C yang ada pada rambutan sangat membantu untuk menangkal radikal bebas yang kelamaan dapat merusak arteri, sehingga akan mencegah terjadinya serangan jantung.

Demikinlah penjelasan dari manfaat buah rambutan yang sangat baik untuk kesehatan, semoga dengan informasi tadi dapat bermanfaat untuk Anda.

Kategori :