Prediksi Waktu Tempuh Jambi ke Jakarta Full Tol, Kemungkinan Akhir Tahun 2025 Kemungkinan Terwujud

Minggu 01-09-2024,06:59 WIB
Reporter : Dodi
Editor : Dodi

Kemudian perjalanan melanjutlam penyebrangan Bakauheni Merak Biasanya memakan waktu sekitar 2,5 jam. 

BACA JUGA:Warga Selat Penuguan Banyuasin Diamankan Polisi, Kedapatan Bawa Sajam

BACA JUGA:Ayu Ting Ting Berduka, Keponakan Meninggal Dunia

Proses registrasi dan antri mungkin butuh waktu semua sekitar 3-4 jam.

Mengakhiri Perjalanan dengan Makan Malam Mengesankan Tiba di ibu kota Indonesia, Jakarta, saat matahari mulai terbenam. 

Untuk mewujudkan keinginan masyarakat tersebut rasanya bukan hal mustahil, karena kemungkinan besar akhir 2025 pembangunan akan rampung.

Pertama pembangunan tol dari Palembang- Betung.

BACA JUGA:Penghujung Bulan Agustus 2024, Harga TBS Hanya Naik Tipis, Petani Masih Bingung

BACA JUGA:Koran HMB Sukses Gelar Senam Bersama Gebyar 2024, Pj Bupati Muba Tambah Hadiah Sepeda Listrik

Tol Palembang - Betung ini yang merupakan bagian dari Jalan Tol Kayu Agung-Palembang-Betung (Kapalbetung).

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono sudah meninjau progres pembangunan tol ini.

"Saya melihat langsung progres konstruksi secara utuh dan pernak-pernik permasalahan di Jalan Tol Kapalbetung ini, jelas Mentri Basuki.

"Khususnya ruas Palembang-Betung Kami bersama PT Hutama Karya, PT Waskita Karya, dan Gubernur Sumsel sudah mendapatkan solusi untuk percepatan penyelesaian Jembatan Musi serta ruas Pangkalan Balai-Betung," jelas Menteri Basuki.

BACA JUGA:Jelang Pilkada Serentak 2024, Kapolres Muba Ingatkan Jangan Mudah Terprovokasi

BACA JUGA:Telur Gulung, Jajaran Favorit Anak Hingga Dewasa Yang Tak Lekang Oleh Waktu

"Insyaallah awal 2025 bisa tuntas. Pembebasan lahan sudah hampir selesai," tambahnya.

Kategori :