Yuk Bikin Cumi Saus Tiram, Berikut Resepnya, Cocok Untum Weekend Bersama Keluarga

Sabtu 07-09-2024,09:55 WIB
Reporter : Dodi
Editor : Dodi

Tambahkan air dan biarkan mendidih. Setelah itu, masak selama 2-3 menit hingga saus meresap dan mengental.

5. Bumbui dengan Garam dan Merica

Cicipi masakan Anda, lalu tambahkan garam dan merica sesuai selera.

BACA JUGA:KPU Muba Nyatakan 2 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Lolos Tes Kesehatan

BACA JUGA:Ketahui Apa Itu Kista Gigi dan Cara Pengobatannya

Pastikan rasa sudah pas dan sesuai dengan keinginan Anda. 

Jika sudah, matikan api dan cumi saus tiram Anda siap disajikan.

Tips Memasak Cumi Saus Tiram

1. Pilih cumi segar: Gunakan cumi-cumi yang segar agar rasa masakan lebih enak dan tidak berbau amis. 

BACA JUGA:Heboh Video Perundungan Siswi di Sekayu, Diknasbud Muba dan Sekolah Sampaikan Klarifikasi

BACA JUGA:Wahana di Wisata Telaga Sena Semakin Beragam, Mulai Dibangun Kolam Renang

Cara memilih cumi yang segar adalah dengan melihat warna kulitnya yang mengkilap dan tidak berbau menyengat.

2. Hindari memasak terlalu lama: Cumi yang dimasak terlalu lama akan menjadi keras dan sulit dikunyah. 

Pastikan untuk memasak cumi hanya hingga berubah warna dan jangan lebih dari 3-4 menit.

3. Gunakan saus tiram berkualitas: Pilih saus tiram dengan kualitas terbaik untuk hasil rasa yang lebih kaya dan gurih.

BACA JUGA:Realme Note 60 Hadir dengan Desain Kokoh, Kamera yang Mengesankan, Harga Sejutaan!

Kategori :