8 Objek Wisata Murah Meriah di Kota Palembang, Nomor Tiga Sering Dikunjungi Turis Asing
--
PALEMBANG, HARIANMUBA.COM - Kota Palembang memiliki banyak objek wisata yang bisa dikunjungi. Mulai dari wisata alam, peninggalan sejarah, hingga spiritual.
Beberapa objek wisata bahkan menjadi langganan dikunjungi oleh turis mancanegara. Berikut daftar tenpat wisata di Kota Palembang yang sudah dirangkum oleh harianmuba.com yang dilansir dari radarpalembang.com:
Objek Wisata di Kota Palembang
1. Taman Wisata Alam Punti Kayu
Taman Wisata Punti Kayu terletak di pusat Kota Palembang, tepatnya di KM 7 Jalan Kol H Burlian. Kawasan ini merupakan sebuah suaka marga satwa yang berada di tengah kota.
Selain hutan vinus, pengunjung akan diberikan pengalaman menarik lainnya saat berkunjung ke sini. Tempatnya asri dan udaranya yang berisi menjadi alternatif utama untuk bersantai dan menghirup udara segar sambil bermain melihat-lihat dengan aneka satwa.
Saat ini Punti Kayu ini, menjadi salah satu objek wisata favorit di Kota Palembang.
BACA JUGA:Lahan Pemakaman Khusus Pasie Covid 19 Kota Palembang Terkena Pembangunan Tol Kapalbetung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: