Hadirnya Tol Trans Sumatera, Lampung Lokasi Wisata Favorit, Ini 5 Tempat Yang Wajib di Kunjungi

Hadirnya Tol Trans Sumatera, Lampung Lokasi Wisata Favorit, Ini 5 Tempat Yang Wajib di Kunjungi

Pulau pahawang salah satu lokasi wisata Provinsi Lampung--

BACA JUGA:Kembali PJ Bupati H Apriyadi Terima Reward, Kali Ini dari Asosiasi LPPL Radio dan Telivisi Indonesia

Untuk harga tiket masuk ke Pulau Pahawang dikenakan biaya sekitar Rp30.000 untuk naik perahu ke Pulau Pahawang. 

Sewa snorkeling sekitar Rp50.000, sedangkan untuk menyewa penginapan di Pulau Pahawang ini berkisar Rp500.000, yang dapat digunakan hingga 9 orang. 

Lokasi Pulau Pahawang Lampung ini berada di area Kecamatan Punduh Pidada Kabupaten Pesawaran, Lampung Selatan, dengan rute ke pulau pahawang membutuhkan waktu sekitar 2 jam dari Pusat Kota Bandar Lampung.

2. Pantai Dewi Mandapa, Pesawaran

Lampung memang terkenal dengan keindahan alam yang luar biasa mempesona, terutama pantainya. 

BACA JUGA:Pemkab Muba Siapkan Anggaran 4,8 Milyar Untuk Perbaikan Jalan di Kecamatan Sungai Keruh, Ini Pesan PJ Bupati

BACA JUGA:Usulan Pemekaran Provinsi Sumsel Barat Kembali Mencuat, Ini Tanggapan Walikota Lubuk Linggau

Pantai Dewi Mandapa tak hanya sekedar hamparan pasir putih beserta ombaknya yang bakal memanjakanmu, namun terdapat pula beberapa spot wisata lain yang bisa kamu kunjungi seperti Pulau Cinta dan Dermaga Asmara.  

Kamu akan menemukan dermaga kayu dengan pondok-pondok kecil, ayunan, dan properti untuk berswafoto.

Cocok banget buat kamu yang suka foto-foto untuk update di media sosial kamu nih. Namun untuk menuju lokasinya kamu akan dikenakan biaya tambahan sekitar Rp20.000 per lokasi. 

Dijamin nggak bakal nyesel deh. Harga tiket masuknya sekitar Rp10.000 per orang (belum termasuk biaya masuk wahana lain). 

BACA JUGA:Sering Diserang Vanuatu di Sidang PBB, Indonesia Tetap Kirim Bantuan Puluhan Miliar Buat Negara Tersebut

BACA JUGA:Sedekah Bumi di Kecamatan Sungai Keruh, Salah Tradisi Turun Temurun Yang Masih Terjaga di Kabupaten Muba

Lokasi Pantai ini berada di Gebang, Padang Cermin, Pesawaran, Lampung. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: