Indonesia Miliki Sekitar 400 Gunung, Ini 8 Gunung Tertinggi

Salah satu gunung tertinggi di Indonesia--
Tak boleh ketinggalan, ada pula Ranu Kumbolo atau danau yang berada di tengah-tengah akses pendakian Gunung Semeru.
BACA JUGA:Dua langkah Ini Dilakukan BKN, Isi Kekosongan Formasi PPPK 2023
BACA JUGA:Miris, Ayah di Empat Lawang Meninggal, Dibunuh Anak Kandung Sendiri
3. Gunung Sanggar
Gunung tertinggi di Indonesia nomor 7 adalah Gunung Sanggar yang terletak di Pulau NTB.
Gunung Sanggar memiliki ketinggian berkisar 3.492 mdpl.
Meski masih berada di satu area Gunung Rinjani, nama Gunung Sangar tidak sepopuler Gunung Rinjani.
Hal yang menarik dari gunung ini adalah kondisi alamnya yang masih asri dan belum banyak pendaki yang datang mendaki gunung ini.
BACA JUGA:Panjang Mencapai 190 KM, Ini Besaran Data Untuk Membangun Tol Betung - Jambi
4. Gunung Latimojong
Gunung Latimojong merupakan gunung yang terletak di Sulawesi Selatan tepatnya di Kabupaten Enrekang.
Gunung ini memiliki ketinggian mencapai 3.478 mdpl.
Berbeda dengan beberapa gunung lainnya yang memiliki puncak kerucut atau terjal, gunung ini memiliki puncak yang datar.
Puncaknya pun dikenal dengan sebutan Bulu Rante Mario.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: