4 Kecamatan Penghasil Buah Durian Terbanyak di Kabupaten Musi Banyuasin, Januari-Februari Anda Wajib Kunjungi

4 Kecamatan Penghasil Buah Durian Terbanyak di Kabupaten Musi Banyuasin, Januari-Februari Anda Wajib Kunjungi

Penghasil Buah Durian Terbanyak --

Hal ini menjadikan Kabupaten Musi Banyuasin sebagai tempat yang menarik bagi para pecinta durian untuk mencoba berbagai macam varietas yang unik dan menarik.

BACA JUGA:Kenalkan Budaya Asli, Rest Area Tol Pekanbaru-Dumai Mengusung Desain Ala Melayu

Berikut 4 Kecamatan di Kabupaten Musi Banyuasin penghasil Buah Durian terbanyak, yang wajib dikunjungi saat musim durian tiba:

 

1. Babat Toman

 

Kecamatan Babat Toman menjadi wilayaj penghasil Buah Durian terbanyak di Kabupaten Musi Banyuasin. 

 

Tercatat sepanjang tahun 2021 Buah Durian yang dihasilkan di wilayah ini mencapai 17.000 kuintal.

 

Untuk mencicipi Durian lokal di Kecamatan Babat Toman anda harus berkunjung saat menjelang momen pergantian tahun hingga bulan Februari.

 

Sentra penjualan Buah Durian di Kecamatan Babat Toman berada di Desa Kasmaran dan Desa Uoak Teberau.

BACA JUGA:Tampil Lebih Garang, Inilah Spesifikasi Honda CB650R, Performa Mesin dan Fitur Pendukung

2. Sanga Desa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: