Melihat 8 Stadion Yang Dipersiapkan Untuk Piala Dunia U-17, Salah Satunya Gelora Sriwijaya Jakabaring

Piala dunia u17--
Stadion bertaraf internasional ini diklaim mengadopsi teknologi modern yang sangat mendukung perhelatan sepak bola kelas dunia.
Itulah delapan Stadion yang dipersiapkan untuk menggelar hajatan piala dunia U17.
BACA JUGA:Memukau! Mirip Luar Negeri, Tempat Wisata Ini Ternyata Cuma 8 Jam Dari Bengkulu
BACA JUGA:Asah Kreatifitas, Santri Ponpes Darul Ulum Sulap Ban Bekas Jadi Pot Cantik
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengabarkan perwakilan FIFA akan segera melakukan verifikasi untuk delapan Stadion yang didaftarkan.
Erick menyebut perwakilan FIFA itu akan datang dalam waktu dekat di akhir bulan ini, meski tidak disebutkan jadwal tepatnya.
"Semua stadion akan diverifikasi oleh FIFA. Saya telah mengusulkan enam sampai delapan stadion ke FIFA untuk Piala Dunia U-17 2023," ujar Erick Thohir usai memantau seleksi Timnas Indonesia U-17 di Persija Training Ground.
"Jadi, FIFA pada akhir bulan ini, informasinya pada 28 Juli 2023, tetapi hitam dan putihnya belum. Mereka akan ke Indonesia untuk melihat data-data yang kemarin kami kirim, lalu mereka akan verifikasi dan cek,” terangnya.
BACA JUGA:Atlet Taekwondo Binaan Sat Pol PP Berhasil Juara 2 Umum Piala PANGDAM II/SRIWIJAYA
BACA JUGA:Pembangunan Tol Dimulai Era Presiden Suharto, Meningkat Drastis Masa Presiden Jokowi
Dari hasil verifikasi tersebut, Erick menerangkan nantinya laporannya akan diserahkan ke pusat kemudian akan discreening lagi.
“Dari situ, mereka bakal melapor ke FIFA pusat, kemudian di-screening lagi mana yang akan dipilih. Itu prosesnya." tuturnya.
"Jadi, tidak hanya JIS, tapi semua lapangan yang kami daftarkan. Saya tidak tahu detailnya. Yang pasti, korespondennya sudah terjadi," sambungnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: