6 Ruas Tol Tol Trans Sumatera di Kebut Pembangunannya, Percepatan Infrastruktur Transportasi di Pulau Sumatera

6 Ruas Tol Tol Trans Sumatera di Kebut Pembangunannya, Percepatan Infrastruktur Transportasi di Pulau Sumatera

Mentri PU PR ketika meninjau salah satu tol trans sumatera--

HARIANMUBA.COM,- 6 Ruas Tol Tol Trans Sumatera di Kebut Pembangunannya, Percepatan Infrastruktur Transportasi di Pulau Sumatera.

Pulau Sumatera, salah satu pulau terbesar di Indonesia, sedang mengalami percepatan pembangunan infrastruktur transportasi melalui pengembangan Jalan Tol Trans Sumatera

Pihak Hutama Karya selaku pengembang terus mengerjakan pembangunan tol, karena tahun ini mereka menargerkan menyelesaikan 6 ruas tol.

Keenam Ruas-ruas tol tersebut mencakup Sigli - Banda Aceh, Kuala Tanjung - Pematang Siantar, Pekanbaru - Bangkinang, Bangkinang - Pangkalan, Binjai - Pangkalan Brandan, ruas tol Kisaran - Indrapura.

BACA JUGA:34 Tim Bola Voli Perebutkan Piala Camat Sanga Desa, Peringatan HUT RI ke-78 Makin Semarak

BACA JUGA:Peresmian Masjid Uwais Al Qarni Desa Toman, Sekaligus Pengukuhan Komunitas Pemuda Pecinta Masjid (KP2M)

Selain itu, progres pembangunan Jalan Tol Kisaran-Indrapura yang memiliki panjang 48 km juga sudah mencapai 88,20%. Pembebasan lahan telah mencapai 99,59% dengan biaya investasi sebesar 6,71 triliun rupiah.

Hingga saat ini, beberapa ruas tol Trans-Sumatera telah berhasil beroperasi dan memberikan manfaat yang nyata bagi masyarakat serta perekonomian lokal

Berikut ini beberapa ruas tol trans sumatera yang beroperasi dihimpun Harianmuba.com dari berbagai sumber.

1. Tol Bakauheni – Terbanggi Besar

Tol Bakauheni - Terbanggi besar berada di Provinsi Lampung.

BACA JUGA:Pertashop di Muba Disantroni Perampok, Video Aksinya Viral Dimedsos

BACA JUGA:Gabungan Organisasi Wanita di Muba Senam Sehat Bersama, Banjir Doorprize

Tol Bakauheni-Terbanggi Besar merupakan salah satu proyek infrastruktur utama di Indonesia yang menghubungkan Pulau Sumatera dengan Pulau Jawa. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: