Pertama Kali Digelar, Hampir Seribuan Guru Ikuti Senam Sehat Bersama PGRI Sungai Lilin

Pertama Kali Digelar, Hampir Seribuan Guru Ikuti Senam Sehat Bersama PGRI Sungai Lilin

Hampir seribuan guru ikut senam PGRI di Kecamatan Sungai Lilin--

HARIANMUBA.COM,- Pertama Kali Digelar, Hampir Seribuan Guru Ikuti Senam Sehat Bersama PGRI Sungai Lilin.

Pengurus Cabang Persatuan Guru Repulik Indonesia (PGRI) Kecamatan Sungai Lilin pagi ini Sabtu 26 Agustus 2023 menggelar kegiatan senam sehat bersama.

Kegiatan ini berlangsung dilapangan sepakbola Desa Mekar Jadi Kecamatan Sungai Lilin.

Dalam kegiatan senam sehat bersama ini diikuti hampir seribuan guru.


Instruktur senam langsung dari Jakarta--

BACA JUGA:Mengenal Tol Pekanbaru - Dumai, Salah Satu Jalur Terpadat di Tol Trans Sumatera

BACA JUGA:Oknum Anggota Polres Pali Diperiksa Propam, Usai Curhat Perempuan Viral Dimedsos

Mereka ini berasal dari guru TK, SD, SMP hingga SMA yang ada di Kecamatan Sungai Lilin.

Dalam senam ini juga menghadirkan Instruktur senam dan coach Yoga Rini Antoni Halim dari Jakarta.

Setelah senam sehat bersama suasana bertambah semarak karena juga dilakukan pengundian doorprize.

Ketua PGRI Kecamatan Sungai Lilin Baderi Spd MPd mengungkapkan kegiatan ini merupakan yang pertama dilaksanakan oleh PC PGRI Sungai Lilin.

BACA JUGA:Seni Rapa'i Dabus di Aceh Selatan: Perpaduan Spiritualitas, Kesenian, dan Ilmu Kebal

BACA JUGA:Tol Sigli - Banda Aceh, Tol Pertama di Provinsi Aceh, Memperlancar Akses Pendidikan Hingga Ke Logistik

"Sebelumnya kita sudah melaksanakan upacara bersama dalam rangka HUT PGRI, hari ini kami melaksanakan senam bersama," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: