Safari Jumat di Desa Bandar Jaya, Pj Bupati Apriyadi Serap Aspirasi Masyarakat dengan Safari Jumat

Safari Jumat di Desa Bandar Jaya, Pj Bupati Apriyadi Serap Aspirasi Masyarakat dengan Safari Jumat

Safari jumat PJ Bupati Muba--

HARIANMUBA.COM,- Safari Jumat di Desa Bandar Jaya, Pj Bupati Apriyadi Serap Aspirasi Masyarakat dengan Safari Jumat.

Penjabat (Pj) Bupati Musi Banyuasin Drs H Apriyadi Mahmud MSi melakukan Safari Jum'at di Masjid Jami’ Darussalam Desa Bandar Jaya Kecamatan Sekayu.

Dalam kegiatan yang berlangsung Jum'at 25 Agustus 2023 PJ Bupati bersama Forkompinda dan Kepala Perangkat Daerah,

Pj Bupati turun juga meninjau perbaikan jalan poros desa Bandarjaya dan langsung melanjutkan perjalanan safari jumat untuk sholat jumat di Masjid Jami' Darrusalam.

BACA JUGA:Rakorwil LDII Sumsel Resmi Dibuka, Pj Bupati Apriyadi Minta Terus Andil Jaga Kondusifitas di Muba

BACA JUGA:Tol Penghubung Padang-Pekanbaru Spesial, Jika Sudah Selesai Bakal Jadi Tol Terpanjang

Pj Bupati Muba dalam sambutannya menyampaikan, bahwa kegiatan tersebut rutin diselenggarakan setiap desa.

Ia mengungkapkan hal ini untuk mempererat tali silaturahmi antara Pemerintah Kabupaten Muba dengan masyarakat.

disamping meninjau secara langsung kondisi infrastruktur jalan Desa Bandarjaya Sekayu. 

Didampingi dinas sosial dan baznas, H.Apriyadi Mahmud juga singgah kerumah warga untuk memberikan bantuan paket paket sembako kepada warga yang kurang mampu.

BACA JUGA:Inilah Akhir Kisah Bayi Tertukar di Kota Bogor, Hasil DNA Pastikan Kedua Bayi Memang Tertukar

BACA JUGA:Pertama Kali Digelar, Hampir Seribuan Guru Ikuti Senam Sehat Bersama PGRI Sungai Lilin

Terutama emak emak demi mengurangi beban hidupnya dan menyerap aspirasi masyarakat langsung sebagai masukan dalam mengambil kebijakan nantinya.

Dikatakannya, kegiatan ini juga bagian dari melestarikan syiar agama Islam, untuk menjadikan bagian penting dalam nilai-nilai Islam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: