Provinsi Riau, Salah Satu Provinsi Dengan Cukup Banyak Ruas Tol, Berikut Daftarnya

Provinsi Riau, Salah Satu Provinsi Dengan Cukup Banyak Ruas Tol, Berikut Daftarnya

Salah satu ruas tol di Provinsi Riau--

Tol ini dibangun cukup sebentar, mulai tahun 2017, tiga tahun kemudian langsung bisa digunakan.

Tol ini terbentang sepanjang 131 KM dibangun oleh anak usaha BUMN PT Hutama Karya (Persero) (HK) bernama PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI).

Tol Pekanbaru-Dumai terdiri dari (enam) seksi yakni yaitu Seksi 1 Pekanbaru – Minas 9,5km, Seksi 2 Minas –Kandis Selatan 24,1km.

BACA JUGA:Sinergi Dinkes - Dinsos Muba, Jemput Bola Lakukan Vaksinasi dan Serahkan bantuan Sembako Bagi Suku Anak Dalam

BACA JUGA:35 Ribu Warga di Muba Dapat Beras Gratis, Tiap KPM Dapat Jatah 10 Kilogram, Ini Jadwal Penyalurannya

Seksi 3 Kandis Selatan –Kandis Utara 16,9km, Seksi 4 Kandis Utara –Duri Selatan 26,2 km, Seksi 5 Duri Selatan –Duri Utara 29,45km, dan Seksi 6 Duri Utara –Dumai 25,05 km.

2. Tol Pekanbaru-Bangkinang 

Pada bulan Oktober 2022, tol Pekanbaru-Bangkinang sepanjang 30,9 kilometer resmi beroperasi. 

Total panjangnya sebenarnya 40 kilometer, tetapi tahap Sungai Pinang-Bangkinang yang sudah rampung. 

BACA JUGA:5 Kawasan Metropolitan Baru Siap Dibangun, Ada Nama Patungraya Agung Sumsel, Ini Lokasinya

BACA JUGA:Hadiri Rakordes di Desa Bukit Jaya, Camat Sungai Lilin Ingatkan Terkait Karhutlah

Sisanya, 9,1 kilometer Pekanbaru-Sungai Pinang dijadwalkan selesai pada tahun 2023.

Diresmikan langsung oleh Presiden Jokowi pada 4 Januari 2023.

Tol ini diharapkan akan meningkatkan daya saing produk-produk daerah dan menciptakan titik perkembangan ekonomi baru di Riau.

3. Tol Bangkinang-Pangkalan 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: