7 Jembatan Terpanjang di Dunia, Nomor 2 Disebut Paling Indah

7 Jembatan Terpanjang di Dunia, Nomor 2 Disebut Paling Indah

7 Jembatan Terpanjang di Dunia--

HARIANMUBA.COM- Jembatan, dalam era modern, telah melewati transformasi luar biasa menjadi lebih dari sekadar jalur penyeberangan. 

Saat ini, jembatan bukan hanya struktur fungsional, tetapi juga menjadi lambang kemajuan teknologi dan kehandalan rekayasa. 

Tahun 2023 menjadi saksi bagi keberadaan beberapa jembatan terpanjang di seluruh dunia, dengan China memimpin dalam pembangunan megah yang melibatkan sejumlah jembatan spektakuler.

Dengan lebih dari 300 jembatan tersebar di seluruh dunia, kami memilih 7 di antaranya yang menonjolkan keindahan dan ketangguhan teknik, membawa Anda dalam perjalanan melintasi benua dan negeri, dari Cina hingga Spanyol, Korea Selatan ke Portugal.

BACA JUGA:Cegah Banjir, Warga Rt 20 Talang Siku Pinang Banjar Gotong Royong Bersihkan Parit

1. Jembatan Besar Danyang-Kunshan, China:

Menyandang gelar sebagai Jembatan Terpanjang di dunia. Jembatan ini merupakan bagian jalur kereta cepat Beijing-Shanghai.

Jembatan Besar Danyang-Kunshan diresmikan pada 30 Juni 2011. Rekor paling tinggi struktur jembatan ini mencapai 100 kaki (30 meter), melibatkan 10.000 lebih pekerja dalam pembuatannya.

2. Jembatan Incheon, Korea Selatan:

Jembatan Besar Incheon adalah jembatan tol tiga jalur ganda sepanjang 12,3 km yang menghubungkan Bandara Internasional Incheon ke kawasan komersial yang baru dikembangkan di Distrik Internasional Songdo Baru di Kota Incheon. 

Konstruksi dimulai pada bulan Juli 2005 dan selesai pada bulan Oktober 2009 sesuai jadwal semula. Jembatan Besar Incheon adalah jembatan terpanjang di Korea dan jembatan kabel terpanjang kelima di dunia.

BACA JUGA:Cegah Banjir, Warga Rt 20 Talang Siku Pinang Banjar Gotong Royong Bersihkan Parit

3. Jembatan Vasco da Gama, Portugal:

Simbol kecanggihan rekayasa Portugal jembatan ini melintasi Sungai Tagus di Lisbon.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: