Makan Kangkung Bisa Menyebabkan Ngantuk? Mitos Atau Fakta, Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Makan Kangkung Bisa Menyebabkan Ngantuk? Mitos Atau Fakta, Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Sayuran Kangkung--

HARIANMUBA.COM,- Makan Kangkung Bisa Menyebabkan Ngantuk? Mitos Atau Fakta, Berikut Penjelasan Ilmiahnya.

Kangkung atau bahasa latinnya Ipomoea aquatica adalah salah satu jenis sayuran yang populer dan banyak ditanam sebagai makanan di kawasan Asia.

Tumbuhan yang memiliki berbagai bentuk dan kultivar ini dapat dijumpai hampir di mana-mana, terutama di kawasan berair.

Sayuran dominasi warna hijau ini memiliki dua jenis bentuk yang dijual di pasar.

BACA JUGA:Tampung Aspirasi Masyarakat, Wakil Ketua II DPRD Muba Lakukan Reses

BACA JUGA:Resmi Menjabat Kapolsek Keluang, AKP Hendra Pamit dan Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Lais

Pertama adalah kangkung air dengan daun licin berbentuk mata panah, yang tumbuh sepanjang 10–15 cm. 

Tumbuhan ini berwarna hijau pucat dengan bunga berwarna putih.

Kedua adalah kangkung tanah dengan daun sempit memanjang dan biasanya tersusun menyirip tiga.

Sementara cara budidaya kangkung terbagi menjadi empat kelompok, yakni kangkung sawah, kangkung darat, kangkung berdaun keunguan, dan kangkung kering.

BACA JUGA:Banjir di Muba, Penjual Pelampung Mainan Bermunculan

BACA JUGA:Melalui Program CSR, Bank SumselBabel Bantu 500 Paket Sembako Bagi Korban Banjir di Muba

Kangkung sawah tumbuh di rawa-rawa dangkal dan persawahan, sementara kangkung darat lebih adaptif pada lahan kering seperti tegalan atau kebun.

Selain itu kangkung juga dapat ditanam secara kering atau basah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: