Perlu Diketahui, Ini 10 Manfaat Ziarah Kubur Saat Lebaran

Perlu Diketahui, Ini 10 Manfaat Ziarah Kubur Saat Lebaran

Ilustrasi--

HARIANMUBA.COM,- Perlu Diketahui, Ini 10 Manfaat Ziarah Kubur Saat Lebaran.

Ziarah kubur adalah ibadah yang mulia dan diperintahkan secara langsung oleh Rasulullah SAW.

Banyak manfaat yang didapatkan ketika berziarah kubur, baik bagi yang mendoakan maupun yang didoakan.

Salah satu ritual budaya yang identik juga dengan hari lebaran ialah berziarah ke kuburan.

BACA JUGA:Konsumsi Makanan Berat Saat Lebaran? Ini 4 Macam Minuman yang Ampuh Bersihkan Usus

BACA JUGA:Ini Jumlah Bupati Baru, Jika Usulan Pemekaran Kabupaten di Provinsi Sumatera Selatan Disetujui

Kegiatan ini juga dilakukan sebelum datangnya bulan suci ramadhan.

Masyarakat beranggapan bahwa ketika bulan Ramadhan datang, ruh-ruh anggota keluarganya akan kembali ke rumah mereka masing-masing.

Ziarah kubur saat lebaran Idul Fitri atau hari lainnya boleh dan sunah untuk dilakukan. 

Berikut adalah 10 manfaat ziarah kubur di hari lebaran:

BACA JUGA:Yuk Intip, Tempat Wisata dan Kuliner di Sekitar Tol Trans Sumatera

BACA JUGA:Usai Lebaran, Harga Daging di Pasar Kalangan Sanga Desa Kembali Normal

1. Mengenang orang-orang yang telah meninggal dengan rasa hormat dan kasih sayang.

2. Mendoakan kedamaian dan keselamatan bagi roh mereka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: