Versi Modern Mobil Diesel Ini Miliki Kualitas Mumpuni dan Tampilan Sangar

Versi Modern Mobil Diesel Ini Miliki Kualitas Mumpuni dan Tampilan Sangar

Isuzu Panther--

HARIANMUBA.COM - Isuzu Panther menjadi salah satu mobil diesel yang sangat di gemari masyarakat. Wajar saja jika Isuzu Panther sering disebut raja diesel.

Ternyata, mobil jenis ini ada versi modern yang mirip dengan Jimny Dengan kualitas mumpuni, penampilan sangar, serta harga bersaing dengan fitur yang dimilikinya, ini dia calon raja diesel terbaru.

Ini bisa menggoyang industri mobil Jepang. Adalah Cherry telah resmi memasuki pasar Indonesia dan banyak yang tertarik dengan produk ini.

Namun, karena mobil Cina, masih ada keraguan tentang daya tahan produknya, terutama untuk segmen mewah yang harganya di atas mobil Jepang sekelasnya namun tetap seimbang dengan fitur yang disematkan.

BACA JUGA:Innalilahi... Salah Satu Tokoh Masyarakat Sungai Lilin Meninggal Kecelakaan, Saat Joging Pagi

BACA JUGA:Honda Rilis Skutik Eksentrik 'Giorno+ 125 Donald Duck' di BIMS 2024

Tetapi mobil ini berbeda. Cherry Jetour adalah crossover mid-size 5-seater yang diproduksi oleh merek Jetour, diluncurkan pada tahun 2018 oleh Cherry di bawah bendera komersial Vhcode.

National Motor Supply kabarnya menawarkan SUV keluarga Jetour Traveller di pasar Asia pada tahun 2023.

Mobil baru ini memiliki spesifikasi modern dan desain ramping yang unik, serta performa tinggi di jalan berkat spesifikasi mekanis yang kuat.

Selain desain interior yang luas dan unik, mobil ini juga dibuat dari bahan berkualitas tinggi, termasuk teknologi dan inovasi tingkat tinggi yang menawarkan kenyamanan dan kemewahan kepada penumpang.

BACA JUGA:Sudah Pernah Sebabkan Kecelakaan, Warga Sungai Lilin Jaya Berharap Gorong-Gorong Pecah di Jalintim Diperbaiki

BACA JUGA:Camat Cek Rumah Warga yang Dapat Program Bedah Rumah di Sanga Desa

Sekilas, mobil ini mirip dengan Jimny, tapi lebih modern.

Sisi belakangnya lebih stylish, dengan lampu belakang yang lebih modern dan elegan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: