Orang Tua Jangan Khawatir, Begini Cara Mengatasi Kakak Beradik yang Susah Akur
Orang Tua Jangan Khawatir, Begini Cara Mengatasi Kakak Beradik yang Susah Akur--
Perubahan cara pandang
Perubahan cara pandang anak, terutama anak yang lebih tua, juga dapat membuat kakak beradik susah akur.
BACA JUGA:Dua Ruas Tol Trans Sumatera Ini.Alan Rampung, Konektivitas Semakin Lancar
BACA JUGA:Hutama Karya Targetkan Pembangunan Tol Trans Sumatera Tahap II Selesai Tahun 2024
Misalnya, anak yang baru masuk sekolah akan belajar tentang kesetaraan, sehingga ia akan merasa terganggu jika melihat adiknya mendapat lebih banyak perhatian.
Perlakuan yang tidak adil
Perlakuan orang tua yang tidak adil juga bisa memicu kecemburuan kakak beradik, hingga akhirnya mereka susah akur dan sering bertengkar.
Misalnya, kakak atau adik akan merasa diperlakukan tidak adil jika orang tua hanya memberikan mainan kepada salah satunya.
BACA JUGA:PKS Kembali Serahkan SK Dukungan Untuk Calon Kepala Daerah di Sumsel, Ini Daftar Namanya
BACA JUGA:Sektor Ini, Pemprov Sumsel Dukung Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan
Anak yang lebih besar juga bisa marah jika ia tidak dibolehkan pergi bermain ke rumah temannya karena harus menemani adiknya.
Selain itu, kepribadian masing-masing anak juga ikut memengaruhi hubungan kakak beradik. Misalnya, kepribadian kakak yang cenderung keras kepala sedangkan adiknya lebih pendiam atau sebaliknya.
Tips agar Kakak Beradik Selalu Akur
Bagaimana orang tua bersikap pada setiap anak sangat memengaruhi keakuran kakak beradik.
BACA JUGA:Ini Kriteria Honorer Dapat Prioritas Istimewa pada Seleksi CPNS dan PPPK 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: