Tertarik Masuk TNI AL, Ini Tempat - Tempat pendaftaran Calon Bintara PK TNI Angkatan Laut Gelombang II

Tertarik Masuk TNI AL, Ini Tempat - Tempat pendaftaran Calon Bintara PK TNI Angkatan Laut Gelombang II

TNI AL--

HARIANMUBA.COM – TNI Angkatan laut resmi membuka penerimaan calon Bintara PK TNI AL Gelombang II Tahun 2024.

Pendaftaran online dapat dilakukan secara online mulai tanggal 8 Juli sampai dengan 7 Agustus 2024 melalui portal resmi al.rekrutmen-tni.mil.id.

Melansir postingan akun Instagram @tni_angkatan_laut, berikut daftar tempat pendaftaran Caba PK TNI AL baik pria maupun wanita di seluruh Kota di Indonesia:

Daftar 61 Tempat Pendaftaran Calon Bintara PK TNI Angkatan Laut Gelombang II 2024, salah satunya di Palembang.

BACA JUGA:Belum Memiliki Buah Hati? Yuk, Kenali Penyebab Penghambat Kehamilan dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Bocah 8 Tahun Tenggelam di Sungai Ogan Ditemukan, Begini Kronologisnya

1. Belawan – Mako Lantamal I Belawan, Jalan Serma Hanafiah No.1 Belawan.

2. Padang – Mako Lantamal II Padang, Jalan Bukit Peti-peti, Teluk Bayur, Padang.

3. Jakarta – Mako Lantamal III Jakarta, Jalan Gunung Sahari, No.2, Jakarta Utara.

4. Batam – Mako Lantamal IV, Jalan Tamalatea No.1, Tanjung Sekuang, Batu Ampar, Kota Batam.

BACA JUGA:Sumbang 4 Medali, Atlet PPLP -D Binaan Dispopar Harumkan Nama Muba

BACA JUGA:Sepulang Haji, Nenek Rogaya Temui Apriyadi

5. Surabaya – Mako Lantamal V, Jalan Olah Raga, Gedung Ria Tama Pasiran, Ujung, Kecamatan Semampir.

6. Makassar – Mako Lantamal VI Makassar, Jalan Yos Sudarso No. 308, Tamalabba, Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: